Home » » TAKTIK MEMILIH PERUSAHAAN PIALANG

TAKTIK MEMILIH PERUSAHAAN PIALANG

Written By PAGUYUBAN TRADING FOREX DAN INDEX SAHAM on 5.08.2009 | 02.21

1.Jangan cepat percaya dengan janji memperoleh keuntungan besar;
2.Kenali pihak yang menemui anda (minta nomor-nomor telepon yang dapat menghubunginya);
3.Minta nomor izinnya dan periksakan ke BAPPEBTI;
4.Minta nama perusahaan pialang yang menugasinya;
5.Pelajari dokumen profil perusahaan pialang tersebut berikut dengan kinerjanya;
6.Pelajari dokumen pemberitahuan adanya resiko;
7.Pelajari dokumen kesepakatan nasabah;
8.Minta nomor rekening khusus untuk nasabah;
9.Minta sistem pengawasan dan penyelesaian pengaduan nasabah;
10.Teliti bagaimana pembukaan margin anda dibuat;
11.Pelajari karakteristik perdagangan kontrak komoditi yang dipilih.
Share this article :

Ditulis Oleh : ~ PAGUYUBAN TRADING FOREX DAN INDEX SAHAM ~

Artikel TAKTIK MEMILIH PERUSAHAAN PIALANG ini diposting oleh PAGUYUBAN TRADING FOREX DAN INDEX SAHAM pada hari 5.08.2009.
Terimakasih atas kunjungan Anda serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.

:: My Partner : pusatforex.com ! ::

0 komentar:

Posting Komentar


Translate To :

banner pusatmf.com

 
Support : Pusatforex.Com
Copyright © 2013. PAGUYUBAN TRADING FOREX - All Rights Reserved
Template Created by Mas Template Published by Paguyuban Trading
Proudly powered by Blogger